Minggu, 16 Oktober 2011

Game Tersadis

5 GAME TERSADIS

Inilah game tersadis menurut saya:

1. Grad Theft Auto San Andreas
Dimana pada game ini kita bisa menghajar orang-orang yang sedang berjalan kaki, menghajar polisi, mencuri kendaraan, mencuri senjata dan bisa menembak orang maupun polisi.

2.  God of War III

Pada episode pertama dan keduanya  game ini udah cukup sadis dengan darah, battle dan scene yang menampilkan banyak potongan-potongan tubuh dan di episode ketiganya ini, Kratos kembali muncul, tapi kali ini tampilannya lebih sadis dari 2 pendahulunya. Musuh langsung terpotong-potong, bisa mutusin kepala, kaki, tangan, ceceran darahnya lebih banyak.


3. Manhunt
Manhunt menceritakan James Earl Cash yang merasa dirinya adalah pemain film pembunuh berdarah dingin asli, jadi dia merasa wajib membunuh siapapun untuk bertahan hidup.


4. Mortal Kombat

Game fighting yang satu ini terkenal dengan pukulan yang dasyat, darah berceceran dimana-mana, stage yang mengerikan dan ditambah dengan “Fatality”-nya, membuat game ini tersadis diantara yang tersadis.


5.  Dead Space

Dengan suasanya horror, gelap, dan musuh muncul tiba-tiba untuk membunuhnya  kita harus memotong-memotong badannya. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar